BAKAR KALORI TANPA KERINGAT



     Mau tahu hal hal sederhana untuk membakar kalori tanpa keringat yang bisa kita lakukan setiap saat tanpa harus mengeluarkan keringat ? Ini dia:

1.Kunyah permen karet.
 
Mengunyah permen karet akan menahan anda untuk tidak mencicipi makanan lain, terutama saat anda memasak. Juga membuat anda sibuk menggerak-gerakan  rahang. Tapi, biar tak ada tambahan kalori pilih permen karet “sugar free”.

 2.Tertawa.

Ada 50 kalori yang terbakar saat anda tertawa selama 10-15 menit, demikian kata Adelino Da Costa, pemilik Punch Fitness Center, New York City.


3.Jalan cepat.
Trik dari Gunnar Peterson, trainer Jennifer Lopez, adalah berjalanlah seakan akan anda terlambat mengikuti rapat.

4.Selalu ngemil.
Pilih kacang-kacangan, snack rendah kalori, atau lebih bagus buah buahan. Tapi ingat batasi juga jumlahnya. Ngemil secara berkala akan menjaga metabolisme tetap optimal.

5.Dengarkan musik “upbeat”.
Iramanya yang dinamis akan memaksa tubuh anda bergerak mengikutinya, termasuk ketika anda berjalan.

Itulah beberapa cara bakar kalori tanpa keringat, semoga bermanfaat.

Sumber http://www.berbagiinfo4u.com/

0 Response to "BAKAR KALORI TANPA KERINGAT"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel